Jenis Arus Listrik dan Pemanfaatannya

Diketik: Rabu, 30 Maret 2016 | Artikel Lainnya:
Direct Current (DC) dan Alternating Current (AC)

Listrik merupakan energi yang dapat disalurkan melalui kabel. energi yang satu ini mulai dikenal sejak yunani kuno dan sekarang listrik sangat penting bagi manusia. Selain digunakan untuk penerangan, listrik juga digunakan untuk tenaga mesin di pabrik, terkadang juga digunakan untuk tenaga mainan di tempat hiburan, dan masih banyak lagi pemanfaatannya. Di negara kita listrik diproduksi oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN).

Artikel singkat ini akan membahas arus listrik yang terbagi menjadi 2 yaitu:
1.Arus listrik Direct Current disingkat DC
Arus listrik searah atau Direct Current disingkat DC dan penemu generator arus listrik searah adalah Thomas Alfa Edison. pemanfaatan arus searah biasanya bisa kita jumpai pada alat-alat elektronika disekitar kita seperti Laptop, Lampu LED, Tv, dll.

2.Arus listrik Alternating Current disingkat AC
Arus listrik bolak-balik atau Alternating Current disingkat AC dan penemu generator arus listrik bolak-balik adalah Nikola Tesla.  pemanfaatan arus bolak-balik biasanya bisa kita jumpai pada alat-alat elektronika disekitar kita seperti Pompa Air, Lampu Jalan Raya, Pendingin Ruangan (AC), dll.

C: Bila ada kesalahan informasi pada artikel ini. Mohon Ma'af! 
S: Informasi ini diambil dari berbagai sumber.

Sekian
Semoga Bermanfaat
~_~


Respons to " Jenis Arus Listrik dan Pemanfaatannya "

Berkomentarlah dengan Bahasa yang Baik & Sopan

Statistics

Copyright © 2015 - Alphaz 19 - All Rights Reserved | Partner: Izone 9 and Anime Gatez